TAMAN KANAK-KANAK KARTIKA 1-52 ADALAH WADAH ANAK-ANAK PRAJURIT DAN MASYARAKAT UNTUK MENGIKUTI JENJANG PENDIDIKAN USIA DINI DALAM RANGKA MENCERDASKAN KEHIDUPAN BANGSA SECARA BERKELANJUTAN SEJALAN DENGAN DINAMIKA ERA GLOBAL,KEMAJUAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKHNOLOGI YANG BERGUNA SEBAGAI ACUAN EVALUASI DAN PEMBINAAN BAGI LEMBAGA PENDIDIKAN KHUSUSNYA TAMAN KANAK-KANAK.
DAN PENANGANAN ANAK USIA SECARA UTUH ( MENYELURUH) DIANTARA MENYANGKUT LAYANAN GIZI, KESEHATAN, PENDIDIKAN, PENGASUHAN, DAN PERLINDUNGAN UNTUK MENGOPTIMALKAN SEMUA ASPEK PERKEMBANGAN ANAK YANG DILAKUKAN SECARA TERPADU OLEH BERBAGAI PEMANGKU KEPENTINGAN DITINGKAT PEMERINTAH MAUPUN MASYARAKAT.
PENERAPAN PENANGANAN INI DIAPLIKASIKAN DALAM BERBAGAI BENTUK, SALAH SATUNYA KUNJUNGAN TK KARTIKA 1-52 KE MAKODAM INHIL. DENGAN DIDAMPINGI PENGURUS YAYASAN,KEPALA SEKOLAH IBU ELIZA,SPD ,GURU DAN WALI MURID TK KARTIKA 1-52 MENDATANGI MAKODAM/MARKAS KOMANDO DAMKAR INDRAGIRI HILIR PADA HARI RABU,PUKUL 8.30 WIB,DENGAN JUMLAH SISWA 42 ORANG ANAK DENGAN BERPAKAIN SERBA LORENG DAN BARET HIJAU BAK LAYAK TNI-AD ,LANGSUNG DISAMBUT OLEH SEMUA SATRIA DAN SRIKANDI DAMKAR YANG BERTUGAS SAAT ITU.
DENGAN ANTUSIAS/SEMANGAT DAN PERASAAN SENANG, MINAT YANG KUAT TERGAMBAR DARI RAUT WAJAH ANAK-ANAK KETIKA MELIHAT ARMADA/KENDERAAN OPERASI YANG DIMILIKI MAKODAM INHIL YANG SENANTIASA STANBY 1 X 24 JAM.
SUASANA MENJADI HIDUP DAN MERIAH SETELAH ANAK-ANAK DIKENALKAN BAGAIMANA MENCEGAH DAN MENGGUNAKAN PERALATAN KEBAKARAN SERTA ALAT EVAKUASI DAN PENYELAMATAN/EVAKUASI SATWA LIAR HASIL OPERASI TRC DPKP INHIL BEBERAPA WAKTU YANG LALU DIANTARANYA ; BUAYA, ULAR, MONYET,
KADIS DAMKAR DAN PENYELAMATAN INHIL , EDDIWAN SHASBY MENGATAKAN ;ANAK-ANAK USIA DINI SUDAH SAATNYA HARUS MENGENALI APA SAJA YANG ADA DILINGKUNGAN SEKITARNYA.TERMASUK APA YANG MENJADI TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN( KEPROFESIAN PEMADAM KEBAKARAN ),PALING TIDAK MENGETAHUI NOMOR DARURAT YANG DAPAT DIHUBUNGI 0768-24488 ATAU 113 DENGAN DEMIKIAN KETIKA ADA ANCAMAN BAHAYA KEBAKARAN ATAU NON KEBAKARAN YANG TERJADI BISA SEGERA DIHUBUNGI DAN AKAN CEPAT DAPAT DITANGANI.
KETERLAMBATAN SEDIKIT SAJA DAPAT MENIMBULKAN KERUGIKAN HARTA BENDA BAHKAN KEHILANGAN NYAWA.
APALAGI DENGAN SERINGNYA AIR PASANG MASUK ATAU NAIK KEPERMUKAAN JALAN DAN DIIRINGI HUJAN MENGAKIBATKAN SATWA LIAR BERKEIARAN DISEKITAR PEMUKIMAN MASYARAKAT SEPERTI BIAWAK,ULAR DARI BERBAGAI JENIS DAN UKURAN BAHKAN BUAYA , TAWON .INIKAN DAPAT DAN BISA MEMBAHAYAKAN BAHKAN DAPAT MENGANCAM JIWA DAN TIDAK SEDIKIT KORBAN.
DISAMPING ITU EDUKASI YANG DIBERIKAN OLEH NARA SUMBER DARI DAMKAR TIARA FELIDA LOVINASIA JUGA MENGINGATKAN DENGAN MENGENALI BERBAGAI SATWA LIAR SEPERTI INI MEREKA SUDAH BISA MENGENALI SECARA LANGSUNG DAN MEMBEDAKAN MANA SATWA YANG BERBAHAYA ATAU TIDAK, DAN SEDIKIT MENGETAHUI BAGAIMANA MENCEGAHNYA BILA DIKETEMUKAN DIPEMUKIMAN ATAU DIRUMAH, DENGAN DIKELUARKANNYA BUAYA DAN ULAR ANAK –ANAK DAPAT MEMEGANG SECARA LANGSUNG ULAR DAN BUAYA JENIS UKURAN KECIL DAN DENGAN TETAP DIBAWAH PENGEWASAN PETUGAS DAMKAR.
HARAPAN SAYA SEMOGA KEGIATAN INI DAPAT BERLANGSUNG SECARA BERKELANJUTAN DAN TIDAK HANYA TERBATAS KEPADA ANAK-ANAK SEKOLAH ,MASYARAKAT JUGA DIPERSILAHKAN JIKA INGIN MENGUNJUNGI MAKODAM INHIL DAN PROGRAM INI BAIK TK/PAUD SUDAH SEJALAN DENGAN PROGRAM DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN YANG SELAMA INI SUDAH DIJALANKAN YAKNI ‘’ DAMKAR ROAD TO SCHOOL ‘’ DAN ANIMAL SAFETY AND RESCUE
‘ YUDHA BRAMA JAYA ‘
PENULIS : (PUSDATIN) DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR
AGENDA KEGIATAN DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR