BAKTI SOSIAL HUT KAB.INHIL KE 57 DPKP INHIL MENERJUNKAN SEJUMLAH KENDERAAN OPERASIONAL.

MENJAGA KEBERSIHAN LINGKUNGAN MERUPAKAN SUATU KEWAJIBAN BAGI SETIAP INDIVIDU. KESEHATAN LINGKUNGAN  HARUS TETAP DIJAGA AGAR KELUARGA KITA TERHINDAR DARI PENYAKIT, SAMPAH YANG BERSERAKAN,BERTUMPUK  DAPAT JUGA MENGAMCAM MENJADI TEMPAT BERKEMBANG BIAKNYA  SUMBER BIBIT PENYAKIT DAN HEWAN MELATA SEPERTI : ULAR, LIPAN, KALAJENGKING, BIAWAK, SUNGAI, PARIT DAN GOT  YANG TERCEMAR, YANG TERSUMBAT, AIR YANG TERGENANG MENJADI TEMPAT BERKEMBANGNYAN JENTIK-JENTIK. PRILAKU MASYARAKAT MEMBUANG SAMPAH TIDAK PADA TEMPATNYA SEHINGGA MENIMBULKAN BAU YANG MENYENGAT, BANYAK BANGUNAN YANG TIDAK TERATUR KHUSUSNYA DIKAWASAN PASAR MENJADI PERSOALAN TERSENDIRI DAN TAK KUNJUNG TERSELESAIKAN DENGAN BAIK.

MENJADIKAN TEMBILAHAN SEBAGAI KOTA “ IBADAH ‘’ YAKNI “” INDAH, BERSIH, ASRI, DAMAI, AMAN DAN HARMONIS HANYA  MENJADI SELOGAN. NAMUN PEMERINTAH DAERAH TERUS MENGUMANDANGKAN UNTUK SELALU MENJAGA KEBERSIHAN  DAN KESEHATAN LINGKUNGAN NAMUN BELUMLAH TERWUJUD SEBAGAI MANA DIHARAPKAN, GERAKAN JUM’AT BERSIH SUDAH DIGALAKKAN, SEJALAN DENGAN MILAD KABUPATEN INDRAGIRI HILIR KE 57,PEMERINTAH MENGAGENDAKAN BERBAGAI KEGIATAN KEMASYARAKATAN DIANTARANYA  BHAKTI SOSIAL GOTONG ROYONG BERSAMA MASYARAKAT DIBEBERAPA TEMPAT YANG LANGSUNG DILEPAS OLEH BAPAK BUPATI INDRAGIRI HILIR PADA HARI JUM’AT INI.

 BAHKTI SOSIAL GOTONG ROYONG INI DINAS PEMADAM KEBAKARAN MENURUNKAN 2 UNIT PEMADAM DAN I UNIT MOBIL TRC DENGAN BERANGGOTAKAN 14 ORANG PERSONIL.DILOKASI JALAN UTAMA ,JALAN LINGKAR 1 PARIT 14, DIMANA LOKASI DIMAKSUD YANG SERING MENJADI LANGGANAN  GENANGAN AIR, DAMKAR DAN SEJUMLAH OPD LAINNYA MENYUSURI  JALAN-JALAN ,GOT DAN PARIT YANG TERSUMBAT UNTUK DIBERSIHKAN.

MEWUJUDKAN LINGKUNGAN YANG BERSIH  DAN SEHAT MENJADI HARAPAN SEMUA ORANG, UNTUK ITU PERLU KERJASAMA SEMUA PIHAK.MULAILAH DENGAN MENJAGA KEBERSIHAN DAN KESEHATAN SENDIRI DAN KERJAKAN APA YANG KAMU BISA,KADIS DAMKAR DAN PENYELAMATAN INHIL.

‘’YUDHA BRAMA JAYA  ‘’

PENULIS : (PUSDATIN) DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *